Download Softmaker FreeOffice APK Gratis di PC Windows : Pilihan Terbaik Selain Microsoft Office Untuk Produktivitas Kerja

Softmaker FreeOffice APK โ€“ Diketahui, Microsoft Office memang sudah sejak lama menjadi salah satu office suite terbaik dan terpopuler, bahkan masih menjadi pilihan utama bagi banyak orang dalam melakukan pengelolaan kata, presentasi digital, penghitungan dengan spreadsheet hingga tugas โ€“ tugas digital lainnya untuk membantu produktivitas kerja pengguna.

Namun, ada kalanya Anda membutuhkan aplikasi alternatif lainnya mengingat harga Microsoft Office terbilang mahal. Softmaker FreeOffice APK bisa menjadi alternatif terbaiknya untuk kebutuhan perkantoran. Namun sebelum menggunakannya aplikasinya, sebaiknya ketahui terlebih dahulu informasi selengkapnya lewat artikel berikut.

Tentang Softmaker FreeOffice APK Gratis di PC Windows

Jika dilihat dari namanya, Softmaker FreeOffice APK di PC Windows, Anda pastinya sudah tahu betul kalau aplikasi office open source tersebut memang 100% gratis. Meski gratis, tetapi ada banyak sekali media kenamaan yang mengakui keandalan aplikasi buatan perusahaan asal Jerman ini.

Salah satunya, Tech Radar yang menyebutkan bahwa aplikasi Softmaker FreeOffice Windows merupakan salah satu APK produktivitas gratis di PC atau laptop terbaik dan paling recommended. Aplikasi tersebut dikatakan mudah untuk digunakan oleh banyak pengguna dan pastinya cocok buat Anda yang sudah familitar dengan Microsoft Office.

Melalui aplikasi inilah Anda bisa memanfaatkan PlanMaker, TextMaker dan Presentation tanpa kebingungan dengan formatnya. Hal ini dikarenakan Softmaker FreeOffice telah mengizinkan penggunanya untuk membuka, mengedit hingga menyimpan file dalam format Docx, Xlsx dan Pptx.

Hal lain yang tidak kalah menariknya, aplikasi ini menawarkan 2 tampilan, yaitu ribbons dan classic. ribbons diketahui mirip Microsoft Office 2010 ke atas, sedangkan untuk classic sendiri serupa dengan Microsoft Ofice 2007 ke bawah. Aplikasi tersebut bahkan sudah dilengkapi dengan sistem optimasi untuk perangkat layar sentuh yang canggih banget.

Selain untuk PC Windows, aplikasi ini juga bisa digunakan dengan baik dan lancar di macOS dan Linux.

Demikian informasi yang bisa kami bagikan tentang download Softmaker FreeOffice APK gratis di PC Windows. Semoga bermanfaat.

slot gacor

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *